Aku bukan siapa2
 Aku bukan apa2
 
 Aku tidak mencari keuntungan dunia
 Aku tidak mencari pengikut
 Aku tidak mencari anggota
 Aku tidak mencari kuasa
 
 Aku tidak minta pujian manusia
 Aku tidak peduli hinaan manusia
 Aku tidak peduli jika ditinggalkan oleh manusia
 
 Aku tidak peduli pendapat manusia- 
jika bertentangan dengan Allah dan RasulNya
 
 Aku tidak berdebat. 
Aku belajar,
dan bekerja.


              
No comments:
Post a Comment